Liburan Akhir Tahun Di Batu Malang 2019 - 2020
Liburan Akhir Tahun Di Batu Malang
Liburan Akhir Tahun Di Batu Malang merupakan informasi tentang tempat wisata malang batu mana yang mungkin bisa anda kunjungi untuk menghabiskan masa libur akhir tahun anda, sebagaimana anda tahu kota batu malang merupakan surganya tempat wisata baik itu wisata alam maupun wisata buatan yang sudah safety untuk dikunjungi. kali ini bromo malang akan memberikan sedikit referensi tour akhir tahun di malang batu yang menarik untuk liburan anda di ahir tahun 2018
Liburan Akhir Tahun Di Malang Batu 2019 - 2020 merupakan paket wisata yang cocok untuk liburan sekolah dan karena Di kota batu terdapat banyak sekali tempat wisata yang di jadikan tempat untuk menikmati liburan akhir tahun anda, sehingga bisa jadi sesuatu yang berkesan bagi anda bersama Teman, keluarga dan sahabat anda.
Berikut kami informasikan tempat wisata di batu malang yang bisa jadi referensi keluarga anda.
Jawa Timur Park 2
Jawa Timur Park 2 atau bisa disingkat jatim park 2 merupakan wisata yang memiliki konsep edukasi yang mengusung belajar ilmu alam, biologi dan pembelajaran satwa yang disajikan dengan latar belakang habitatnya, selain itu jatim park 2 memiliki 36 wahana diantaranya kolam renang raksasa dengan latar belakang patung kendedes, ken arok dan empu gandring, spinning coaster, dan drop zone. Objek Wisata yang berada sekitar 20 km barat Kota Malang ini memiliki 3 wahana utama yang dibanggakan yaitu Museum Satwa, Batu Secret Zoo dan Pohon Inn Hotel. Masing-masing objek wisata tersebut letaknya terpisah namun tetap dalam satu area.
Jatim Park 2 buka mulai jam 10.00-18.00 WIB. Sebagai tempat wisata terpadu, objek wisata ini menyediakan beberapa pilihan harga tiket. Tiket terusan Museum Satwa dan Batu Secret Zoo seharga Rp 60.000 pada hari Senin-Kamis dan Rp 75.000 pada hari Jumat-Minggu dan libur nasional. Jika hanya ingin ke Museum Satwa saja tiketnya Rp 20.000,- (Senin-Minggu). Sedangkan tiket masuk ke Batu Secret Zoo saja harganya Rp 55.000 (Senin-Kamis) dan Rp 65.000 (Jumat-Ahad dan libur nasional).
Museum Angkut Malang
Museum Angkut Malang adalah tempat wisata dan ikon baru di kota Batu Malang. Museum yang juga disebut sebagai Museum Otomotif ini merupakan konsep wisata dengan bertemakan kendaraan dan berbagai wahana pertama yang ada di Indonesia, bahkan terlebih lagi di Asia Tenggara.
Museum Angkut Malang merupakan perpaduan tempat wisata yang unik juga berisi sejarah dan perkembangan dunia angkutan, dipadu dengan legenda Movie Stars atau para bintang film di jamannya dengan latar belakang kota-kota dan bangunan eksotis di Batavia, Eropa, Amerika. Dengan desain sedemikian rupa membuat kita seolah-olah berada dalam keadaan yang nyata seperti lokasi / tema pada masing-masing wahana yang ditampilkan.
Konsep wisata seperti ini mungkin sudah ada di Amerika, akan tetapi untuk Asia Tenggara, baru Indonesia yang pertama membuat. Maka berbanggalah kita sebagai bangsa Indonesia
Museum Angkut Movie Star sarana rekreasi terbaru di Batu Malang, buka mulai jam 12:00 hingga malam jam 20:00, loket buka jam 11:00. Harga tiket masuk untuk umum adalah Rp 50.000 untuk hari biasa dan Rp. 75.000 untuk akhir pekan. Ada bebrapa variasi harga , karena dengan terus berkembangnya wahana di Museum Angkut, maka ada wahana baru seperti D’Topeng Kingdom dengan harga tiket tambhan bila anda juga ingin memasuki wahana tersebut. Yang unik ada harga istimewa, bila anda datang kesini hanya sewaktu malam hari, maka harga tiketnya lebih murah, yaitu dari Rp 30ribu – Rp 50ribu disesuaikan dengan hari kedatangannya
Paket ini bersifat private tour, dalam artian hanya anda atau keluarga yang akan mengikuti tour nanti. Jadi anda bisa bebas untuk memilih sendiri tempat-tempat yang akan dikunjungi selama perjalanan tour nanti, dan tidak hanya itu, anda akan bisa merasakan bagaimana mempunyai driver privat yang menyenangkan yang telah kami persiapkan khusus untuk anda.
Paket Tour Akhir Tahun ke Batu Malang 2019 - 2020
Bromo Guide tidak hanya memberikan pelayanan paket wisata bromo saja, kami juga menyediakan Paket Liburan Akhir Tahun ke Malang Batu ini merupakan salah satu fariatif untuk pelayanan kami, selain kepuasan dan keamanan peserta yang mengikuti paket wisata yang kami berikan merupakan salah satu tujuan kami.
Paket Liburan Akhir Tahun ke Batu Malang ini kami hadirkan untuk mengunjungi beberapa tempat wisata yang berada di kota wisata batu malang selama 2 hari 1 malam, dan paket wisata bromo malang 3 hari 2 malam, salah satunya Jawa Timur Park 2 yang menjadi salah satu icon atau andalan dari Kota Wisata Batu. Untuk mengikuti program paket tour ini peserta akan dimanjakan oleh keindahan dan beberapa keindahan tempat wisata yang berada di kota wisata Malang Batu. seperti apa paket liburan akhir tahun ke batu malang silahkan simak berikut ini.
Berikut detail program Paket Tour Akhir Tahun ke Batu Malang yaitu :
Hari pertama : Penjemputan – Lokasi Wisata Malang Batu – Hotel
- Penjemputan dilakukan oleh tim kami di tempat yang telah disepakati (Surabaya/Malang)
- Setelah penjemputan pagi hari dilakukan oleh tim kami dan sudah bertemu dengan peserta langsung dimulai untuk mengunjungi Wisata Air Terjun Coban Rondo.
- Selesai menikmati keindahan Air Terjun Coban Rondo peserta akan diantarkan untuk mengunjungi Jawa Timur Park I,
- Setelah puas bermain dan belajar di Museum Angkut Malang peserta akan di antarkan ke hotel
- Cek in hotel dan istirahat
- Setelah makan malam di hotel peserta akan di antar untuk mengunjungi tempat wisata malam yang berada di Kota Batu, yaitu BNS (Batu Night Spektaculer)
- Peserta sudah puas di BNS langsung di antar menuju hotel dan istirahat.
Hari Kedua : Hotel di Kota Batu – Jawa Timur Park II – Transfer Surabaya/Malang
- Tempat wisata pertama yang akan dikunjungi pada hari kedua ini adalah Wisata Petik Apel.
- Peserta dapat berwisata petik apel dan memetik apel sepuasnya
- Setelah berwisata di kebun apel peserta diantarkan untuk mengunjungi Jatim Park 2 Batu Malang.
- Puas bermain dan melihat anekaragam satwa peserta akan di antarkan untuk mengunjungi Khas Oleh-Oleh kota wisata batu.
- Selesai mendapatkan oleh-oleh untuk yang dirumah peserta akan di antarkan kembali ke Surabaya/Malang (sesuai dengan kesepakatan yang telah ditentukan antara Admin dan Peserta)
- Program Paket Liburan Akhir Tahun ke Malang telah selesai.
Demikian informasi tentang Paket Liburan Akhir Tahun ke Malang. Semoga bisa menjadi referensi jadwal liburan anda di akhir tahun 2019 ini untuk menyambut datangnya Tahun baru 2019. Untuk Pemesanan paket wisata bromo murah, paket wisata bromo batu malang, paket wisata bromo kawah ijen, serta sewa jeep bromo silakan menghubungi Kontak Kami.
Baca Juga Artikel Menarik Lainnya: